Selasa, 15 September 2015

Menanti Kemunculan Microsoft Office 2016



Halooo,.. Apa kabar semua??? Baek-baek ajakan??? Semogalahh.. Kali ini Ardi mau ngepost tentang kemunculan Microsoft Office 2016… Hayooo!!! Siapa yang sudah menanti???… Kabarnya Microsoft 2016 ini akan muncul tanggal 22 September 2015 ini lohh… Tentunya dengan os yang sudah support yaitu, Win 10
Untuk melihat kelebihan Os ini klik link ini..
klik ini sob..
Sesuai informasi yang saya dapat, Office ini akan menghadirkan versi final yang diklaim akan menghadirkan inovasi-inovasi baru untuk mengninngkatkan produktivitas pengguna.
Office 2016 juga dapat dikatakan bakal mempermudah proses sinkronisasi dokumen dariu dekstop ke penyimpanan cloud. Diketahui, CEO microsoft Satya Nadella mengungkapkan bahwa maksud mengeluarkan Office ini untuk fokus pada investasi cloud.
Adapun fitur yang diunggukan sebagai berikut:
A.Support Dekstop, Tablet, Laptop, dan Smartphone
          Bagi para sahabat yang sudah gak sabar dengan fitur yang di hadirkan oleh Office ini sepertinya dapat tersenyum lebar karena selain support data yang ada pada sub title di atas, Office ini juga kabarnya,.. ini baru kabarnyaaa… Akan support Android ataupun iOS
B.Berdasarkan pilihan Theme
          Office ini di lengkapi 4 macam pilihan theme, yaitu White, Light Gray, Dark Gray, dan Black… Selain itu pula terdapat 14 Background yang dapat memperindah tampilan lembar kerja
C.Tell ME
          Sesuai yang dilansir oleh barbagai sumber, ini merupakan fitur terfavorit yang dihadirakn pada Office ini. Dengan fitur ini kita hanya hanya perlu mengetik dan langsung ada tanggapannya, atau mungkin bisa di bilang seperti ini.. Jika ada perintah pasti ada Tindakan.. gitu mungkin deskripsinyaa.. NGERTI???
D.Icon Ribbon Baru
          Karena memang di buat dengan barpatok pada Windows 10, Office ini juga dilengkapi icon ribbon baru yaitu icon flat khas Windows 10
E.Skype For Bussiness
Kabar yang Ardi dapatkankan bahwa Microssft Lync berubah nama menjadi Skype for Business yang memungkinkan penggunanya berkomunikasi dengan Skype Personal, sehingga selain berkomunikasi dengan rekan bisnis kamu, kamu juga dapat berkomunikasi dengan keluarga tercinta.. hmmm mungkin ini cocok bagi yang merantau ya,..
F.Excel lebih powerfull
          Dengan ini Excel akan terlihat lebih kompleks denagn fitur barunyaa yang meliputi Data Cards, Rename Table di Power Pivot, Data Analysis, Power View dan sebagainyaa..
DAN ada tambahan lagi nih.. ini Tambahan Khusus tampilan di masing-masing Office..

Tergiurr??? Kalo tergiur silakan download pada Website terpercaya,.. Tapi nanti ya,,.. Kalo belum tanggal 22 September 2015 Ardi belum bisa menjamin keaslianya,.. Padahal sihh,… Udah banyak link bertebaran di mana-mana, tapi…. Untuk keasliannya Ardi gak JAMIN,… OK??!!
Nahhh sekian post Ardi di hari ini… Semoga bermanfaaat, samapi bertenu di post selanjutnyaa.. BYEEE…

Tidak ada komentar:

Posting Komentar